News
Welcome to Insysenco Indonesia
Tutorial Service Private Project Oil & Gas
MDS SP3D PDMS SPPID AutoCAD Static Equipment

Set-Up Layer Autocad Pemula Tahap 4

Set-Up Layer Autocad Pemula Tahap 4
Tutorial Autocad dasar kali ini adalah bagaimana mengatur layer pada program autocad dimana layer-layer ini digunakan untuk mempermudah dalam pembacaan gambar arti lain dari fungsi layer dalam program autocad adalah untuk pengelompokan garis kerja sehingga lebih mudah untuk dipahami. Dalam tutorial singkat autocad ini kami akan coba untuk menjelaskan jenis-jenis garis dan layer yang nanti akan sangat membantu dalam pembuatan piping plan pada sebuah project oil and gas.
Set-Up Layer Autocad Pemula

Untuk type garis yang lain, tergantung standard dan kebutuhan yang di inginkan:
Jenis-jenis garis pada autocad
Jenis-jenis garis pada autocad
Setelah kita mengetahui type atau jenis-jenis garis pada gambar, maka tahap selanjutnya kita akan mencoba membuat layer pada autocad. Fungsi layer adalah untuk membedakan garis pada gambar atau dalam artian lain yaitu pengelompokkan jenis-jenis garis, dimana tipe layer sebagai berikut :
  • Garis nyata
  • Garis bayangan
  • Garis center
Selanjutnya dengan membuat layer pada aplikasi Autocad ikuti langkah-langkah berikut:
1. Buka Aplikasi Autocad (semua versi)
2. Fungsi tombol Enter, Spasi, Klik kana fungsinya sama sebagai enter
3. Ketik LA enter.
4. Atau apabila anda ingin menggunakan menu bar (cari menu bar seperti bentuk lampu bohlamp)

Ikuti gambar dibawah, klik pada tanda lingkaran.
Mengatur layer autocad
Maka akan muncul seperti pada gambar ini dibawah ini.
Maka akan muncul seperti ini
Untuk membuat layer baru klik tanda lingkaran pada gambar.
Membuat layer autocad
Maka akan muncul seperti pada gambar
Membuat layer autocad
Nah itu tadi cara membuat dan mengatur layer pada autocad semoga bermanfaat dan jika ada pertanyaan silahkan tinggalkan komentar Anda.

Tidak ada komentar :

Posting Komentar

Copyright insysenco 2015